Cegah Kejahatan Perbankan Unit Samapta Polsek Kotabaru Berdialogis Dengan Security

    Cegah Kejahatan Perbankan Unit Samapta Polsek Kotabaru Berdialogis Dengan Security

    KOTABARU KARAWANG - Guna mengantisipasi kerawanan aksi kejahatan dengan sasaran terhadap nasabah Bank, Personil Unit Samapta Polsek Kotabaru Polres Karawang Polda Jawa Barat menggelar patroli sambang perbankan, Kamis sore (05/09/2024).

    Kegiatan patroli kali ini dipimpin oleh Bawas Aiptu H. Sundawa dengan menyambangi sejumlah kantor Bank yang ada di wilayah kecamatan Kotabaru.

    Kapolsek Kotabaru Iptu Suherlan, S.H. mengatakan, kegiatan patroli tersebut rutin digelar, sekaligus memberikan imbauan kamtibmas kepada petugas Satpam dan nasabah Bank.

    Patroli perbankan harus dilakukan. Kita juga berikan imbauan kamtibmas kepada petugas Satpam dan nasabah Bank agar selalu meningkatkan kewaspadaan guna mengantisipasi aksi kejahatan,

    #polsekkotabaru

    #polreskarawang

    #iptusuherlan

    #akbpedwarzulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Polsek Kotabaru Pantau Jalur Rawan...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Polsek Kotabaru Sambangi Perumahan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Rayakan HUT Ke-79 TNI Tahun 2024, Pangkalan TNI Angkatan Laut Bandung Gelar Karya Bakti TNI
    Hendri Kampai: Keahlian Utama yang Harus Dimiliki Humas di Era Digital

    Ikuti Kami